Pastikan Tidak Ada Gangguan Kamtibmas dalam Pilkades di Lebak, Dansat Brimob Polda Banten Lakukan Monitoring

    Pastikan Tidak Ada Gangguan Kamtibmas dalam Pilkades di Lebak, Dansat Brimob Polda Banten Lakukan Monitoring

    Lebak - Dansat Brimob Polda Banten Kombes Pol Dede Rojudin S.I.K., M.M yang juga sebagai Perwira Pengamat Wilayah (Pamatwil) kecamatan Cibeber melakukan monitoring ke tempat pemungutan suara (TPS) yang berada di Desa Citorek Kecamatan Cibeber Kabupaten Lebak, Minggu (13/11).

    "Hal ini dilakukan untuk memastikan pelaksanaan pemungutan suara di Kabupaten Lebak berjalan dengan aman, sehat, sportif dan kondusif, " kata Dansat Brimob Polda Banten.

    Dansat Brimob Polda Banten juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada masyarakat yang telah datang ke TPS desa Citorek untuk menggunakan hak suaranya sesuai aturan undang-undang.

    "Hari ini saya ingin melihat secara langsung pelaksanaan pemungutan suara di TPS ini berjalan dengan baik dan aman. Terimakasih kepada seluruh masyarakat yang telah datang ke TPS dan memberikan hak suaranya dalam pemilihan calon Kepala Desa ini, " ujar Dansat Brimob Polda Banten..

    "Alhamdulillah, selama proses pemungutan suara berjalan aman dan kondusif. Semoga hingga di proses akhir yaitu penghitungan suara juga tidak terjadi gangguan kamtibmas, " tutup Dansat Brimob Polda Banten.

    brimob banten satbrimob polda banten dansat brimob polda banten
    Ayu Amalia

    Ayu Amalia

    Artikel Sebelumnya

    Sambut HUT Brimob ke-77, Brimob Polda Banten...

    Artikel Berikutnya

    HUT Korps Brimob ke-77, Satbrimob Polda...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Polri Pernah Mendapatkan Anugrah Sakanti Yana Utama dari Presiden RI, Ini Sejarahnya 
    Ratusan Personel Brimob Banten yang Tergabung Dalam Satgas Amole Resmi Dilepas Kapolda
    Kepedulian Presiden RI Jokowi : Kesetaraan Bagi Kaum Rentan Khususnya Disabiltas Dalam Rekrutmen Polri 
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)

    Ikuti Kami